Tips melakukan Jual Beli Online dengan benar



Dalam Jual Beli Online kita dapat menjadi penjual pertama atau bisa disebut seller atau menjadi reseller yakni sebagai pihak kedua, dalam perjual belian online memiliki simbiosis mutualisme yakni saling menguntungkan. Hal apa saja yang diperlukan dalam proses ini, hal pertama yang harus anda lakukan adalah :


  1. Mudah bergaul, maksudnya kita dapat menyesuaikan diri kita di lingkungan agar barang dagangan kita cepet laku, dengan memiliki sifat seperti ini akan memperbanyak kenalan serta memperluas informasi tentang diri anda.
  2. Komunikasi yang baik, dimana posisi ini sangatlah penting karena kesalahan komunikasi dapat memperburuk produk anda, hal yang dapat dilakukan untuk memperbaiki komunikasi adalah berbicara secara jelas dan mudah di mengerti customer, memberikan informasi detail tentang produk anda, dan menjadi pendengar yang baik.
  3. Mental, dimana posisi seperti ini adalah yang paling berat karena yang namanya jualan pasti ada ruginya, dan anda harus mampu menanganinya dan mencari solusi atas kerugian yang anda terima, janganlah memarahi customer hal ini akan memperburuk image anda, lebih baik anda meningkatkan informasi dan mencari seller yang jelas dan terpercaya.



Jika anda sudah memiliki hal diatas anda dapat menjualnya melalui media sosial yang tersedia banyak untuk kita, kita dapat share produk kita kesemua jejaring sosial agar mempercepat penjualan. Atau membuat sebuah website untuk mempermudah customer untuk mencari produk yang dicari agar tidak perlu pusing untuk membuka satu per satu produk anda.

Read Before            Read More

2 Responses to "Tips melakukan Jual Beli Online dengan benar"

  1. Harus hati dalam jual beli online, thx tips nya

    ReplyDelete
    Replies
    1. Terimkasih kembali, senang bisa mambantu anda :)

      Delete

Komentar anda adalah motivasi kami!
Untuk menyisipkan code gunakan
<i rel="code">Tuliskan Code</i>
Untuk menyisipkan gambar gunakan
<i rel="image">URL Gambar</i>
Untuk menyisipkan catatan gunakan
<b rel="quote">Tuliskan Catatan Anda</b>
Centang Notify me untuk mendapatkan notifikasi balasan komentar melalui Email

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel