Pentingnya Mengatur Permalink Untuk SEO Artikel


Selamat Datang di Wahyu Development, kali ini saya akan membagikan informasi mengenai pentingnya mengatur link artikel anda. Perlu diketahui URL atau Link artikel biasanya jika anda memberikan judul yang amat panjang, secara otomatis URL artikel akan terlihat menggantung, karena kalimat URL artikel terpotong akibat judul yang terlalu panjang. Contohnya 
https://websiteanda.com/pentingnya-mengatur-permalink-untuk.html [Otomatis]
diubah
https://websiteanda.com/pentingnya-mengatur-permalink-untuk-seo.html [Custom]

Ok langsung saja untuk mengatur URL artikel agar terlihat SEO walaupun judul artikel lumayan panjang.


Untuk pengguna Blogger

Pada saat anda menulis akan terlihat Post settings seperti ini. Silahkan anda klik Links.



Setelah anda klik maka akan tampil seperti ini.



Pada gambar diatas URL artikel terlihat aneh sehingga anda perlu merubahnya menjadi URL yang sesuai dengan judul artikel, silahkan anda klik Custom Permalink. Dan ubah URL sesuai dengan judul artikel.



[Catatan] dalam merubah URL artikel sebaiknya jangan terlalu panjang, buatlah sesuai kebutuhan.

Jika sudah, silahkan klik Done, dan anda dapat menggunakan custom URL artikel anda.

[Tambahan] Untuk menu Title Link, digunakan sebagai judul link, anda dapat membuat link tambahan yang berfungsi sebagai keyword URL artikel anda. Sedangkan Enclosure Link, digunakan sebagai menampilkan Feed URL website anda di dalam penelusuran Google.


Untuk pengguna WordPress

Silahkan buat atau buka artikel WordPress anda, maka akan tampil seperti ini, tidak berbeda jauh dengan Blogger.



Anda hanya perlu klik menu Permalink maka akan tampil seperti ini. Silahkan ubah URL artikel sesuai yang anda inginkan.



Jika sudah langsung saja klik publikasikan atau update artikel anda.

Itulah cara merubah link artikel agar sesuai dengan konten, dengan merubah URL atau Link sesuai konten akan mempermudah penelusuran google mencari artikel anda untuk user yang sedang mencarinya. Berikan komentar anda dan semoga bermanfaat . . .

0 Response to "Pentingnya Mengatur Permalink Untuk SEO Artikel"

Post a Comment

Komentar anda adalah motivasi kami!
Untuk menyisipkan code gunakan
<i rel="code">Tuliskan Code</i>
Untuk menyisipkan gambar gunakan
<i rel="image">URL Gambar</i>
Untuk menyisipkan catatan gunakan
<b rel="quote">Tuliskan Catatan Anda</b>
Centang Notify me untuk mendapatkan notifikasi balasan komentar melalui Email

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel