Cara Mudah Menghilangkan ?m=0 atau ?m=1 di URL Website 100% Work


Selamat Datang di Wahyu Development, kali ini saya akan membagikan tutorial bagaimana cara menghilangkan tanda ?m=0 atau ?m=1 pada sebuah URL website. Tujuan dari menghilangkan tanda tersebut sangat penting, yaitu untuk mengantisipasi URL ganda pada sebuah halaman website. Untuk mengetahui halaman ganda anda dapat melihatnya di Google Console.



Untuk menghilangkan tanda tambahan tersebut pada URL, gunakan JavaScript berikut ini. Silahkan anda letakan code JavaScript dibawah ini sebelum code </body>, code </body> biasanya terletak diakhir code HTML pada blogger.


<script type='text/javascript'>
  var uri = window.location.toString();
  if (uri.indexOf("?m=1","?m=1") > 0) {
     var clean_uri = uri.substring(0, uri.indexOf("?m=1"));
     window.history.replaceState({}, document.title, clean_uri);
  }
</script>

[Catatan] dengan meletakan code JavaScript di atas code </body> tidak akan mengganggu kecepatan website anda.

Itulah cara mudah menghilangkan tanda ?m=0 atau ?m=1 pada URL website, berikan komentar anda dan semoga bermanfaat . . .

0 Response to "Cara Mudah Menghilangkan ?m=0 atau ?m=1 di URL Website 100% Work"

Post a Comment

Komentar anda adalah motivasi kami!
Untuk menyisipkan code gunakan
<i rel="code">Tuliskan Code</i>
Untuk menyisipkan gambar gunakan
<i rel="image">URL Gambar</i>
Untuk menyisipkan catatan gunakan
<b rel="quote">Tuliskan Catatan Anda</b>
Centang Notify me untuk mendapatkan notifikasi balasan komentar melalui Email

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel